Seleksi tenis PTWP PTA Jambi Persatuan Tenis Warga Pengadilan (PTWP) PTA Jambi telah selesai mengadakan seleksi untuk menjaring calon atlit turnamen tenis beregu memperebutkan piala Ketua Mahkamah Agung. Seleksi tersebut dilaksanakan Sabtu...
Wakil Sekretaris PTA jambi, Meiradinata, S.Ag Jambi ~ Pengadilan Tinggi Agama Jambi akan melaksakan tiga proyek perubahan dibidang kesekretariatan, hal ini disampaikan oleh wakil sekretaris PTA Jambi Meiradinata, S.Ag dalam rapat yang dihadiri...
Panitera/Sekretaris PTA Jambi H. Ahmad Zaini Panitera/Sekretaris Pengadilan Tinggi Agama Jambi H. Zaini, SH., MH. lulus seleksi masuk program S.3 Fakultas Hukum Universitas Jambi. Kepastian tersebut diketahui setelah Unja menerbitkan pengumuman...
Kasubbag Kepegawaian PTA Jambi Syapruddin, S. Ag Sesuai dengan Surat Edaran Sekretaris Mahkamah Agung RI No. 197-1/SEK/KU.01/7/2015 tanggal 27 Juli 2015, meminta kepada Pimpinan Empat Lingkungan Peradilan di bawah MA agar melengkapi data...
Menjelang Idul Idha 1436 H, PTA Jambi mempersiapkan diri untuk pelaksanaan Qurban. Insya Allah, tahun ini PTA Jambi akan menyembelih empat ekor sapi. Hal tersebut diketahui setelah disampaikan oleh Koordinator Qurban PTA Jambi H. Muslim....