Ketua PTA Jambi dan Hakim Tinggi rapat membahas Binwas PTA Jambi sebagai kawal depan Mahkamah Agung RI dalam melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap PA yang berada dalam wilayah hukumnya, dituntut untuk senantiasa memonitor dan memantau agar...
Drs. H. Mahmuddin Rasyid, MH Setelah menunggu kepastian ada tidaknya pertandingan olah raga dalam memperingati HUT PTA Jambi ke-23, terjawab sudah. Tidak ada pertandingan olah raga, itu jawabannya. Mungkin penggemar olah raga di PA sewilayah PTA...
Senin (01/02) Panitera PTA Jambi H. Ahmad Zaini, SH., MH. menyampaikan hasil-hasil Rapat Koordinasi Ketua, Panitera, Sekretaris PTA se Indonesia dengan Badilag yang digelar di Bandung 27-29 Januari 2016. Ada beberapa poin penting yang disampaikan...
Ada empat golongan type manusia di dunia ini, dan hanya satu golongan yang akan bahagia dunia dan akhirat. Hal tersebut diuraikan Drs. Sutoyo Hs, SH., MH. dalam tausiyahnya pada kegiatan bina mental, Senin (01/02) di PTA Jambi. Dijelaskan lebih...
Ilustrasi Aplikasi SIHARKA Jurdilaga-PTA Jambi (28/01). Ketua Pengadilan Tinggi Agama Jambi, Dr. Drs. H. Djajusman MS, S.H., M.H., M.M.Pd. mengingatkan kepada seluruh Aparatur Sipil Negara di lingkungan PTA Jambi dan pengadilan di bawahnya agar...