Sudah 3 (tiga) hari sejak tanggal 18 s/d 20 Oktober 2017 panitia seleksi CAKIM Tahun 2017 telah melakukan ujian seleksi CAKIM tahun 2017 di UPT BKN Jambi, Jalan Pattimura Simp IV Sipin, Kota Jambi. Ujian yang diikuti oleh 542 (lima ratus empat...
Senin (18/9), bertempat di UPT BKN Jambi, Jalan Pattimura Simp IV Sipin, Kota Jambi di langsungkan pembukaan ujian Computer Assisted Test (CAT) Kompetensi Dasar Calon Hakim Tahun 2017, ujian yang akan dilaksanakan pada tgl 18 s/d 20 Oktober 2017....
Senin (18/9) bertempat di aula utama PTA Jambi, Drs. H. Entang Mahmud Aziz, SH., M.HI, mendapat giliran tampil sebagai Narasumber Bimbingan Mental (Bintal), Imam Nurwanto , SHI sebagai Moderator sebagai agenda rutin setiap hari Senin setelah apel...
Seleksi cakim 2017 terdiri dari beberapa tahapan, yakni seleksi administrasi, seleksi kemampuan dasar (SKD), seleksi kemampuan bidang (SKB), tes kejiwaan, serta wawancara. Proses pendaftaran yang dilakukan secara online, ujian yang akan...
Ketua Pengadilan Tinggi Agama Jambi Drs. H. Mukhlis, SH., M.Hum, melantik Ketua Pengadilan Agama Muara Tebo Drs. Asli Nasution, M.E.Sy. Pengambilan sumpah jabatan dan pelantikan dilaksanakan pada hari ini Rabu 13 September 2017 di Ruang Sidang...