Rabu, 26 Oktober 2022 bertempat di Aula Utama, PTA Jambi Laksanakan Rapat Persiapan Pembinaan dan Pengawasan serta Monitoring & Evaluasi Pengadilan Agama Sewilayah. Rapat ini langsung dipimpin oleh Ketua Pengadilan Tinggi Agama Jambi, Bapak...
Jumat, 14 Oktober 2022 PTA Jambi Laksanakan Peringatan Maulid Nabi Muhammad Salallahualaihi Wasallam. Acara yang bertempat di Aula Bawah Pengadilan Tinggi Agama Jambi ini bertema “Jadikan Momentum Maulid Nabi Muhammad SAW Untuk...
Dalam rangka perayaan Hari Lahir Dharmayukti Karini Ke 20, Dharmayukti Karini Provinsi Jambi mengikuti perayaan Hari Ulang Tahun tersebut secara virtual yang diselenggarakan oleh Dharmayukti Karini Pusat. Perayaan Hari Ulang Tahun kali ini bertema...
PTA Jambi selenggarakan Bimbingan Teknis Pelaksanaan Sita dan Eksekusi dengan salah satu Narasumbernya Ketua Kamar Agama Mahkamah Agung RI, Dr. H. Amran Suadi, S.H., M.H., M.M. Acara bimbingan teknis ini dilaksanakan pada tanggal 25 September 2022...
PTA Jambi laksanakan rapat koordinasi dan sosialisasi dengan Pengadilan Agama Sewilayah terkait implementasi APM 2022. Rapat yang diselenggarakan pada hari Senin, 19 September 2022 ini berlangsung secara daring melalui aplikasi Zoom Meeting. Acara...